Latihan 9 

CHAPTER 19

1. Bila suatu unsur radioaktif Z sesudah 42 bulan masih tersisa 1/64 bagian dari berat semula, maka dapat dinyatakan bahwa waktu paro unsur Z adalah….

a. 10 bulan

b. 8 bulan

c. 7 bulan

d. 6 bulan

e. 5 bulan

Jawaban : C


2.  Suatu contoh bahan radioaktif pada tanggal 1 Juli jam 09.00 WIB dalam alat pencacah menunjukkan hitungan 2400 dps. Pada tanggal 10 juli jam 09.00 WIB dibaca kembali menunjukkan pembacaan angka 300 dps, maka waktu paro isotop radioaktif tersebut adalah…
a. 3 hari
b. 6 hari
c. 9 hari
d. 12 hari
e. 15 hari
Jawaban : A



CHAPTER 20
1. Lapisan atmosfer yang merupakan lapisan udara terionisasi adalah:

a. Ionosfer

b. Stratosfer

c. Ekosfer

d. Ozonsfer

e. Termosfer

Jawaban : A 

Ionosfer merupakan lapisan udara terionisasi yang mengandung ion-ion elektron bebas dari radiasi matahari.


2.  lapisan ozon memiliki lambang kimia ...

a.H2
b. 2O2
c. O3
d. H2O

Jawaban : C

Ozon / Lapisan Ozon

lambang kimianya ialah O3

Nama IUPAC : Trioxygen


CHAPTER 21

1. Dalam unsur logam alkali yang merupakan reduktor terkuat adalah….

a. Cs         

b. Rb 

c. K

d. Na

e. Li

Jawaban : E

Besarnya harga potensial oksidasi standar logam alkali menunjukkan bahwa logam alkali merupakan reduktor yang kuat. Dari Na ke Cs kekuatan reduktornya makin kuat.

Tampaknya, hal ini bertentangan dengan besarnya Eoksidasi Li à Li+ + e yang paling besar (3,05 volt). Hal ini dapat dipahami sebagai berikut:

Eneregi ionisasi adalah energy yang diperlukan untuk melepaskan electron dari atom-atom yang berwuwjud gas.

M (g) → M+ (g) + e

Sementara itu, potensial oksidasi diukur melalui proses yang berbeda

M (s) → M+ (aq) + e

Reaksi ini dapat diuraikan sebagai berikut :

Soal Alkali no 10

2. Pada elektrolisis larutan garam logam alkali tidak dihasilkan logamnya karena….

a. sifat oksidatornya lemah

b. sifat reduktornya lemah

c. garam halidanya mempunyai titik leleh tinggi

d. energi ionisasinya tinggi dari logam lain

e. ion logamnya tidak mengalami reduksi

Jawaban : E

Pada elektrolisis larutan garam logam alkali tidak menghasilkan logam sebab:

  • Harga Eo lebih kecil dari Eair (+1,28)
  • Ion logamnya tidak mengalami reduksi

Logam-logam alkali sangat stabil terhadap pemanasan, sehingga logam-logam alkali tidak dapat diperoleh dari oksidanya melalui proses pemanasan. Logam alkali tidak dapat dihasilkan dengan mereduksi oksidasinya,

hal ini disebabkan logam-logam alkali merupakan pereduksi yang kuat. Jika di elektrolisis dengan larutan garam maka yang menempel adalah airnya bukan logamnya dan akan membentuk basa alkali bukan logam alkali. sehingga yang dapat dielektrolisis adalah leburan garamnya.


CHAPTER 23 

1. Berdasarkan konfigurasi elektronnya, Zn dianggap bukan logam transisi karena...

a. Senyawanya berwarna transparant

b. Bersifat amfoter

c. Tidak bersifat logam

d. Mempunyai subkulit 3d yang terisi penuh

e. Membentuk ion kompleks

Jawaban : D

Penyimpangan pada unsur Zn salah satunya terjadi karena elektron valensinya yang terisi penuh. Hal ini menyimpang karena rata-rata unsur transisi elektron valensinya tidak terisi penuh.

2. Reduksi besi (III) oksida dengan CO menghasilkan besi menurut persamaan berikut:
Fe2O3(s)+ 3CO(g) ⎯⎯→ 2Fe(s) + 3CO2(g)  . Untuk menghasilkan 11.2 kg besi dibutuhkan besi (III) oksida sebanyak..
a. 14 kg
b. 16 kg
c. 18 kg
d. 20 kg
e. 2 kg
Jawaban : B


CHAPTER 24

1. Sel elektrokimia yang melibatkan sumber energi listrik adalah...

a. Elektrokimia

b. Elektromagnetik

c. Sel Volta

d. Sel Elektrolisis

e. Sel Galvani

Jawaban : D 

2. Diketahui harga potensial electrode (E0) berikut:

Cd2+(aq) + 2e↔ Cd(s) E0=-0.40 volt

Zn2+(aq) + 2e↔ Zn(s) E0=-0.76 volt

Ni2+(aq) + 2e↔ Ni(s) E0= -0.23 volt

Urutan daya pengoksidasi (oksidator) mulai dari yang lemah ke yang kuat adalah…


a. Cd>Zn>Ni

b. Zn>Ni>Cd

c. Cd>Ni>Zn

d. Zn>Cd>Ni

e. Ni>Cd>Zn

Jawaban : E 



CHAPTER 25

1. Berikut ini yang termasuk polimer alam adalah ….

a. Nilon 

b. Teflon 

c. Pati

d. Plastik

e. Stirena

Jawaban : E

Polimer Alam adalah polimer yang terdapat di alam, berasal dari makhluk hidup.

Contoh polimer alam dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

Soal Protein no 1


2. Contoh polimer kondensasi adalah ….

a. Polivinil Klorida

b. Poliester

c. Teflon

d. Polistirena

e. Polietena

Jawaban : B

Berdasarkan reaksi pembentukannya, polimer dibedakan atas 2, yaitu :

  • Polimer adisi adalah polimer yang monomernya mempunyai ikatan rangkap, kemudian ikatan rangkapnya terbuka lalu berikatan membentuk polimer yang berikatan tunggal.

Contoh : Polivinil Klorida, Teflon, Polistirena, Polietena, Poliisoprena

  • Polimer kondensasi adalah polimer yang monomernya mempunyai dua gugus fungsi pada kedua ujung rantainya kemudian saling berikatan sambil melepas molekul kecil.

Contoh : nilon, dakron (poliester), bakelit


Kuis 9

1. Jika transistor  hidup, maka akan ada arus yang mengalir dari power supply yang akan berakhir di...
a. kaki emitor Q1
b. resistor
c. voltmeter
d. ground
e. sensor infrared
Jawaban : D
Saat transistor hidup, maka akan ada arus yang mengalir dari power supply  melewati relay  ke kaki kolektor, diteruskan ke kaki emitor, dan menuju ground.

2. Minimal beda potensial yang dibutuhkan untuk mengaktifkan transistor  adalah...
a. +0.7v
b. -0.7v
c. +1.5v
d. 0v
e. -1.5v
Jawaban : A

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  Bahan Presentasi untuk Mata Kuliah Kimia 2020         OLEH: Apriliya Rahmi Putri 2010953019     Dosen Pengampu : D...